Detail Perkara

Deskripsi
Tanggal Registrasi : 16-07-2014
No. Perkara : 68/PUU-XII/2014
Objek Perkara : Pengujian Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan Pasal 2 ayat (1) Bertentangan dengan Pasal 27 ayat (1), Pasal 28B ayat (1), Pasal 28E ayat (1) dan (2), Pasal 28I ayat (1), 29 ayat (2) UUD 1945
Inti Masalah : Bertentangan dengan pasal tersebut menurut para Pemohon tidak memenuhi hak atas persamaan di hadapan hukum, karena di dalam pelaksanaannya menimbulkan berbagai macam interpretasi sehingga menyebabkan perbedaan perlakuan antara satu warga negara dengan warga negara lain. Permasalahannya mengenai ketidakjelasan perkawinan beda agama dan kepercayaan tidak hanya terjadi pada level perundang-undangan namun juga pada implementasi, yang dapat ditemui dalam berbagai penetapan hakim, ada hakim yang menyatakan bahwa perkawinan beda agama dan kepercayaan dapat dilakukan dan ada pula yang tidak. Hal ini menyebabkan adanya ketidakpastian hukum semakin jelas terlihat dengan mencermati penafsiran umum mengenai perkawinan beda agama dan kepercayaan.
Status Perkara : Belum diputuskan

Timeline





Tahapan Alur

Alur Dukungan Administrasi dan Keahlian dalam Penanganan Perkara Judicial Review di Mahkamah Konstitusi.

Permohonan Perkara Pra Persidangan


Perihal:


  • Penyusunan Konsep Keterangan DPR Pra Persidangan


    Perihal:


  • Keterangan DPR Persidangan


    Perihal:


  • Keterangan Presiden Persidangan


    Perihal:


  • Keterangan Saksi, Ahli, Pihak Terkait Persidangan


    Perihal:


  • Laporan Putusan atau Ketetapan MK Persidangan


    Perihal:


  • Produk Pasca Persidangan


    Perihal: